Visi & Misi Yayasan Pendidikan Islam Tembalang

Visi

“Terwujudnya Yayasan Pendidikan Islam Tembalang terkemuka dalam penyelenggaraan Pendidikan Integral untuk melahirkan pemimpin umat yang unggul berdasarkan Al Qur’an dan Al Hadist”

Misi

  1. Menyelenggarakan Pendidikan Integral di semua tingkat satuan pendidikan
  2. Melahirkan pemimpin umat yang unggul
  3. Menjadikan Al Qur’an dan Al Hadist sebagai landasan utama dalam penyelengaraan kegiatan
Need Help?